Layanan Kesehatan Islami Terpadu Mengusung Konsep pelayanan islam terpadu, RS UIN Alauddin berkomitmen menghadirkan layanan medis yang profesional dan beretika.
Peresmian RS UIN Alauddin Makassar RS UIN Alauddin resmi beroperasi sebagai rumah sakit pendidikan islami, mendukung pelayanan dan pembelajaran bagi mahasiswa kedokteran dan masyarakat.